Mendidik adalah kewajiban setiap orang terdidik. Berhenti mengeluh tidaklah cukup. Berkata-kata indah dengan penuh semangat juga tidak akan pernah cukup.

Rabu, 19 Oktober 2011

Mengasah Kreativitas

"Semua orang didunia ini tidak ada yang kurang pintar." itu kata Rektor Unila ketika berpidato dalam acara seminar umum yang diakukan digedung serbaguna Unila. Saya sempat terkejut mendengar kata-kata itu, kan didunia ini selalu berpasang-pasangan. Berarti ada yang kurang pitar dan ada yang pintar, itu nalar pendekku ketika mendengar inti pidato yang disampaikan rektor Unila.

Selajutnya Pak Rektor juga menyinggung tentang kreatifitas yang kurang dari anak-anak muda saat ini dipengaruhi oleh lingkungan yang kurang mendukung berkembngnya imajinasi yang dilakukan oleh anak-anak penerus bangsa ini.

Ketika kata-kata itu diucapkan oleh Pak Rektor aku lansung tersentak mengingat masa SMA, waktu itu aku juga pernah mendapat nasehat yang hampir serupa dengan yang dikatan oleh Rektor ini. Aku tak tau apa emang kata-kata tadi sudah menjadi bahan pokok wajib yang harus dibicarakan ketika ada seminar yang mencakup anak-anak muda.

Rohma Sri Astuti
Aku juga menemukan sosok yang serupa di SMA kita, sosok Ibu Rohma mirip dengan Rektor Unila, beliau sama-sama sangat peduli dengan kreatifitas anak-anak muda yang kian hari kian menurun. Apa mungkin "ancaman atau sentilan" perlu untuk memacu kreatifitas anak-anak muda saat ini ?  

Semua hanya utuk kemajuan anak-anak muda saat ini, mungkin "ancaman dan sentilan" perlu dialamatkan untuk anak-anak muda saat ini untuk memacu kreatifitas kita semua yang mengaku anak-anak muda yang punya segudang talenta yang sangat memumpuni untuk ditujukan keluar.


Aku yakin semua anak-anak SMAN 1 DRAMAGA memiliki talenta-talenta yang kreatif, namun tidak adanya orang yang menuntun kejalur yang benarlah yang membuat kita anak-anak SMAN 1 DRAMAGA kehilangan arah untuk mencari tempat untuk berkreasi dan dukungan yang kurang dari semua pihak yang terkait.

Semagat para pejuang-pejuang kreatif SMAN 1 DRAMAGA. :)
Aku memantau dari jauh perkembangan mu.

 Kreativitas modal hidup kita untuk mncapai masa depan yang sukses.


By: Kezoapatis (uyetbuyu)








0 komentar:

Posting Komentar